AKBP Triyadi Berikan Semangat kepada Anak anak

- Jumat, 28 Januari 2022 | 14:40 WIB
Kapolres Tanjung Balai AKBP Triyadi, S.H., S.I.K saat berdiskusi siswa siswi sekolah Dasar dalam mengikuti vaksinasi anak usia 6-11 tahun.(ist) TANJUNGBALAI, Timenews.co.id| Kapolres Tanjung Balai AKBP Triyadi, S.H., S.I.K memberikan semangat serta bercengkraman kepada anak anak yang akan dilakukan suntik vaksinasi. Hal ini dilakukan saat melakukan Peninjauan Vaksinasi Merdeka Anak Usia 6- 11 Tahun Di Sekolah Al Washliyah, Yayasan Pendidikan MIS IT Roudhotul Qurro dan Yayasan MIS Kota Tanjung Balai, Jumat (28/1/2022). Orang nomor satu di Mapolres Tanjungbalai juga berkoordinasi dengan para Kepala Sekolah agar kegiatan percepatan vaksinasi anak di Kota Tanjung Balai terus ditingkatkan dengan memberikan himbauan kepada orang tua murid akan pentingnya vaksinasi. Dalam peninjauan vaksinasi di setiap Sekolah di Tanjung Balai, Kapolres Tanjung Balai juga menghimbau kepada Kepala Sekolah agar tidak terpengaruh dengan adanya berita berita hoax yang negatif terkait kegiatan vaksinasi,"tutup mengakhiri(red)

Editor: Administrator

Terkini

X